Potensi Investasi Apartment The Smith Alam Sutera

Apartemen The Smith Alam Sutera
The Smith Alam Sutra

PropertiLaunch.com, Alam Sutera - Potensi Investasi Menarik Dengan Passive Income Rp 5 juta per Bulan Dari Apartemen di Alam Sutera. Melihat dari adanya Binus University di daerah Alam Sutera juga membuat permintaan sewa apartemen di daerah Alam Sutera juga cukup tinggi. Berdasarkan dari data yang ada, jumlah apartemen di daerah Alam Sutera baru mencapai 1.800 unit. Jumlah tersebut tentu masih sedikit jika kita bandingkan dengan jumlah mahasiswa Binus yang telah mencapai 20.000 orang.

Melihat juga adanya kebijakan larangan yang menjadikan rumah di daerah Alam Sutera sebagai kawasan kost-kostan juga membuat kebutuhan apartemen semakin penting. Melihat akan kebutuhan yang ada, Triniti Group kembali lagi meluncurkan sebuah proyek apartemen terbarunya yaitu The Smith. Apartemen baru tersebut didesain oleh arsitek berpengalaman dari Polandia.

Apartemen The Smith mempunyai lokasi yang cukup strategis yaitu adalah berada di daerah Alam Sutera CBD, Tangerang. Kita hanya perlu waktu 1 menit dari Binus University, Mall Alam Sutera dan Ikea. Serta hanya berjarak 300 meter dari exit tol Alam Sutera dan hanya 10 menit dari Puri Indah. Apartemen The Smith juga dikelilingi dua office tower yaitu adalah Prominence Tower dengan 30 lantai dan Synergi Building 20 lantai. Banyak ekspatriat dari Singapura, Malaysia, China, Jepang dan Swedia yang tinggal di tower tersebut. Dengan adanya warga asing membuat nilai sewa apartemen The Smith juga dihitung dengan nilai kurs dolar.

Apartemen The Smith mempunyai 336 unit apartemen yang terdiri dari tiga tipe unit yaitu adalah 1 bedroom 36 m2, 1 bedroom plus 63 m2, 2 bedroom 97m2. Selain itu adanya tambahan spesifikasi premium seperti dari lantai marmer, air conditioner, premium kitchen set, sanitair dengan brand Grohe, tersedianya 300 parking lot dan 8 lift. Investor hanya perlu menyediakan unit apartemen yang siap untuk disewakan. Apartemen The Smith juga mempunyai potensi sewa yang bisa mencapai angka Rp 5 juta perbulan.

Ada berbagai macam fasilitas yang bisa memberikan kenyamanan dan kepuasan bagi penghuni apartemen The Smith. Fasilitas dari mulai Sky Pool, Fitness Lounge, Coffee Shop dan Indoor Garden Plaza tersedia. Selain itu dari fasilitas pendukung eksternal juga ada yaitu dari mulai St Laurensia School, Mercure Hotel, Omni International Hospoital, Flavor Bliss dan Shuttle Bus ke Binus University.

Bagi yang berminat bisa melihat harga perdana untuk apartemen The Smith yang dijual dengan harga mulai dari Rp 718 juta (termasuk PPN). Ada lebihd ari 160 unit yang telah terjual hanya dalam waktu 30 hari. Anda juga bisa mendapatkan penawaran yang spesial dengan cicilan Rp 5 juta per bulan yaitu dengan menghadiri Dinner Gathering yang pembawa acaranya dibawakan oleh Bong Chandra (Foundar Triniti Group) di sebuah tempat makan restoran Angke-Mall of Indonesia, Kelapa Gading yaitu pada hari Rabu 25 Mei 2016, pukul 18.30. Tempat hanya terbatas yaitu untuk 80 orang.

Comments