Cluster Lotus Legok Parung Panjang Tangerang by Tombak Intan


Cluster Lotus @ Parung Panjang, Tangerang

Tombak Intan Developer and Real Estate melaunching penjualan rumah cluster terbaru di Green Residence Serpong, Tangerang. Berada di Parung Panjang, Legok; rumah baru Cluster Lotus dijual dengan harga perdana Rp. 399 jutaan.Site Plan Cluster Lotus

Nama Perumahan: Cluster Lotus
Lokasi: Green Residence Serpong, Jln. Parung Panjang, Legok, Tangerang.
Developer: PT. Tombak Intan Developer and Real EstateTombak Intan developer and real estate

Lokasi Cluster Lotus Legok

Perumahan baru cluster Lotus berada di Parung Panjang, Legok, Tangerang. Berada tepat di belakang kawasan BSD City, dan ditengah area segitiga emas Serpong, cluster Lotus memiliki lokasi premium dengan beragam fasilitas sekitar kawasan yang sudah hidup dan terus berkembang, seperti:
  • Sekolah dan Universitas: UMN, SGU, Jakarta Nanyang School, BPK PenaburFasilitas sekitar Cluster Lotus Legok
  • Komersial: AEON Mall BSD, Mall SMS, ICE BSD, Branchsto Equestrian ParkFasilitas sekitar Cluster Lotus Parung Panjang
  • Hospital: RS. Eka Hospital, RS. Saint Carolus, RS. BethsaidaFasilitas sekitar Cluster Lotus Tangerang
Menuju ke perumahan cluster Lotus Legok, dapat menggunakan transportasi umum, dimana dekat dengan stasiun KA commuter line Parung Panjang, berjarak 10 menit saja. Future development ke pintu tol Legok bergarak 1 km dari cluster Lotus Legok semakin menambah aksesibilitas penghuni dan memastikan nilai investasi rumah yang semakin naik.Peta Lokasi Cluster Lotus Tangerang

Fasilitas Cluster Lotus Parung Panjang

Penghuni cluster diberikan beragam fasilitas lengkap, dimana akan disediakan:
  • Balai wargaBalai warga cluster Lotus Tangerang
  • Children playground
  • RukoRuko cluster Lotus Parung Panjang
  • Security & CCTV 24 jam
  • Internet & cable TV
  • Home care apps
  • Comfortable environment

Dijual Rumah Cluster Lotus Parung Parung

Saat ini telah dibuka penjualan rumah cluster baru di Parung Panjang cluster Lotus, dengan tipe rumah 6x10, LT.60 m2 dan LB. 30 m2.Gate Cluster Lotus LegokRumah Cluster Lotus Parung PanjangDenah rumah Cluster Lotus Parung PanjangPenjualan rumah Cluster Lotus Parung Panjang

Price List Harga Rumah Cluster Lotus Legok

Harga jual rumah cluster Lotus Legok Tangerang mulai dari Rp. 399 jutaan, dengan promo harga KPR cicil 18x mulai dari Rp. 483 jutaan, dan cicilan per bulan Rp. 3,4 jutaan. Price list harga belum di release secara official saat ini, namun brosur / product knowledge sudah tersedia di Google Drive.

Sales Rumah Cluster Lotus Parung Panjang

Miliki segera rumah sendiri dengan membeli rumah cluster terbaru di Parung Panjang, Legok Tangerang. Hubungi sales rumah cluster Lotus sekarang !

Disclaimer : Informasi mengenai Cluster Lotus kami percayakan adalah benar adanya. Namun PropertiLaunch.com tidak bertanggungjawab terhadap segala kesalahan dan penggunaan info tersebut diatas atau akibat yang ditimbulkan. Pengembang / Developer dapat merubah informasi properti tersebut sewaktu2x. Untuk info terbaru, silakan hubungi sales rumah Cluster Lotus

Comments