Di Bulan Juli, Pengembang Ciputra Meluncurkan Ruko Dengan Harga Rp 1 Miliar

Citra Raya

PropertiLaunch.com, Jakarta- Pengembang Properti, PT Ciputra Residence mempunyai rencana untuk meluncurkan ruko baru di kawasan Citra Raya pada pertengahan tahun 2017. Kawasan ruko ini akan membangun untuk menunjang kebutuhan masyarakat. Pembangunan ruko ini juga bisa digunakan yaitu sebagai instrumen investasi.

Nantinya ruko akan dibangun terdiri dari dua lantai. Konsep yang diusung adalah menggabungkan toko di bagian bawah dan dormitori di lantai atas. Pembangunan ruko tersebut juga cukup strategis di dekat kampus Indonesia Esa Unggul.

Kawasan properti ini sejak mulai dikembangkan di tahun 1994, telah dihuni sekitar 75.000 penduduk. Selain itu juga, kawasan properti ini telah didukung fasilitas yang lengkap seperti pusat perbelanjaan dan juga rumah sakit.

Comments