Apartemen Mewah di Daerah Sudirman ini Akan Selesai Dibangun


PropertiLaunch.com, Jakarta- Pengembang Astra Properti telah melakukan topping off untuk dua proyek propertinya yaitu adalah di Menara Astra dan juga Anandamaya Residence yang mempunyai lokasi di kawasan koridor jalan Jendral Sudirman, Jakarta. Topping off tersebut adalah juga sekaligus untuk bisa merayakan perayaan 60 tahun Astra dan juga menandai berkembangnya divisi property Astra yaitu adalah Astra Property.

Topping off tersebut adalah juga sekaligus menandai selesainya proses pembangunan konstruksi dua bangunan tersebut yaitu adalah untuk menara Astra, gedung perkantoran grade A dan juga apartemen mewah Anandamaya Residence. Gedung tersebut juga dirancang dengan standar ramah lingkungan dan juga telah meraih Green Mark Platinum dari Building and Construction Authority Singapura.

Astra jug mengklaim bahwa gedung yang dibangun tersebut juga memberikan standar baru gedung perkantoran dan juga apartemen yang ada di Jakarta. Arsitek gedung tersebut adalah Niken Sekkei Ltd dan PT Airmas Asri. Proyek tersebut adalah dimulai tahun 2013 bekerjasama dengan pengembang Hongkong Land. Setelah topping off, proyek tersebut ditargetkan akan diserahterimakan pada semester pertama tahun 2018.

Ketinggian gedung tersebut adalah 260 m dengan jumlah lantai mencapai 47 lantai. Dengan ketinggian tersebut, gedung ini termasuk salah satu menara tertinggi di Jakarta. Di dalamnya juga akan ada ritel seperti restoran dan juga supermarket. Nanti juga akan ada conference hall dengan kapasitas 1.000 orang. Total investasi proyek yang dibangun di atas lahan dengan luas 2 ha tersebut adalah sebesar Rp 8 triliun.

Comments